Traveling to United Kingdom
Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara atau dalam bahasa inggris " United Kingdom of Great Britain and Northern Ireland atau United Kingdom, ( UK ) " dan lebih dikenal sebagai Britania Raya , atau Inggris Raya , adalah sebuah negara berdaulat yang terletak di lepas pantai barat laut benua Eropa . Britania Raya adalah sebuah negara kepulauan yang terdiri dari Pulau Britania Raya, bagian timur laut Pulau Irlandia dan sejumlah pulau-pulau yang lebih kecil. Irlandia Utara adalah satu-satunya bagian dari Britania Raya yang berbagi perbatasan darat dengan negara berdaulat lain, yaitu Republik Irlandia . Selebihnya, perbatasan darat Britania Raya dikelilingi oleh Samudera Atlantik , Laut Utara , Selat Inggris dan Laut Irlandia . Di Britania Raya Terdapat Banyak sekali tempat Wisata yang Indah sekaligus Unik yang Instagramble. Mari kita bahas satu persatu di Worldventure 1 . London London adalah ibu kota Inggris dan Britania Raya, merupakan wilayah metro...